(ISC)2 SSCP Systems Security Certified Practitioner Official Practice Tests

(ISC)2 SSCP Systems Security Certified Practitioner Official Practice Tests

Fisika kekuatan gaya magnet dapat menembus benda benda tertentu. apa yang dapat kamu lakukan untuk membuktikan hal tersebut? Jelaskan!

kekuatan gaya magnet dapat menembus benda benda tertentu. apa yang dapat kamu lakukan untuk membuktikan hal tersebut? Jelaskan!

Untuk membuktikan bahwa gaya magnet dapat menembus benda benda tertentu misalnya dapat dengan melakukan percobaan magnet yang menarik paku di balik selembar kertas.

Pendahuluan:

Gaya magnet adalah gaya yang diakibatkan dari magnet. Magnet yang berbeda arah akan saling tarik-menarik, dan magnet dari arah yang sama akan saling menolak. Gaya magnet berhubungan erat dengan gaya listrik dan disebut sebagai fenomena elektromagnetisme.

Contoh dari gaya magnet adalah kompas, yang ditarik oleh gaya magnet bumi sehingga selalu menunjuk arah utara dan selatan.

Pembahasan:

Gaya magnet dapat menembus bidang atau benda. Ini dapat dibuktikan dalam percobaan magnet yang menarik paku dibalik kertas.  

Bila kita letakkan selembar kertas di antara kertas dan magnet, maka magnet akan tetap bisa menarik kertas. Hal ini karena gaya magnet mampu menembus bidang kertas ini.

Fenomena serupa kita amati saat kita menggunakan kompas. Kompas akan tetap bisa menunjukkan arah utara-selatan, meskipun tertutup paa wadah. Hal ini karena gaya magnet bumi tetap bekerja dan bisa menuju kompas.

Pelajari lebih lanjut:

Apa pengertian gaya gesek, gaya otot, gaya gravitasi, dan gaya magnet? Apa contoh dari masing - masing gaya tersebut?

https://brainly.co.id/tugas/18234576

-----------------------------------------------------------------------------------

Kode: 9.6.5

Kelas: IX  

Mata Pelajaran: Fisika    

Materi: Bab 5 - Kemagnetan

Kata Kunci: Gaya Magnet


[answer.2.content]